Perpustakaan

Ruang Perpustakaan Administrasi Pendidikan terletak di Gedung D5 lantai 2 FIP UM, merupakan tempat yang nyaman untuk melakukan diskusi ataupun mengerjakan penugasan, dalam Ruang Perpustakaan terdapat koleksi buku yang dapat dijadikan sumber belajar mahasiswa. selain itu, juga terdapat skripsi, tesis, dan dusertasi yang dapat menjadi referensi penyusunan skripsi, tesis, dan disertasi mahasiswa. Pada perpustakaan juga tersimpan peralatan penunjang pembelajaran yang dapat dipinjam dengan prosedur yang telah ditentukan.

Informasi ruang perpustakaan AP

Meja operator dan peminjaman buku

Koleksi buku

Koleksi Skripsi, Tesis, dan Disertasi

Almari penyimpanan alat penunjang pembelajaran

Koleksi peralatan penunjang pembelajaran

Translate ยป